Sunday, May 20, 2012

Harajuku Style #2 : Ganguro & Kogal Fashion

Fashion ini mulai muncul di Jepang pada sekitar tahun 90an dan mencapai puncaknya pada sekitar tahun 2000. Biasanya, gadis-gadis yang mengikuti fashion ini berusia 20an tahun. Ciri dari style ini adalah rambut yang dicat dengan warna-warna "blonde" atau yang dibleaching (warna perak, abu-abu, orange). Gadis-gadis Ganguro biasanya memakai lipstik berwarna putih dan eye shadow. Untuk lebih jelasnya, beginilah gaya Ganguro pada umumnya : 
 

Beda lagi dengan Kogal fashion. Style tersebut mengadaptasi seragam sekolah gadis Jepang. Namun dengan rok yang lebih pendek, tanpa kaos kaki (biasanya), rambut  dicat, dan memakai scarf. Beginilah penampilan dari fashion ini : 






adapted from : http://gravenkiss.tumblr.com




1 comment: